Senin, 28 Maret 2016

Belut Laut

Belut Laut adalah binatang laut yang licin dan susah di genggam.
Dia juga binatang yang besar dan juga kuat.

Contoh gamae belut besar :


Pada gambar di atas Belut laut sebesar ini ukurannya panjang.
Dia mempuyai gigi yang tajam tetapi jumlahnya sedikit.

Contoh gambar gigi Belut Laut:


Lihatlah gambar di atas meskipun gigi-giginya sedikit tetapi sangat tajam, kuat dan dapat memakan kepiting yang sangat besar. Belut laut merupakan salah satu predator laut yang mematikan, tetapi dia tidak banyak memiliki predator, bahkan Hiu putih pun bukan predator bagi belut laut.
Dan Belut laut mampu membunuh seekor Lumba-lumba dan Anjing laut.

Belut betina mencari makan lalu pulang ke sarangnya dan menemani sang janta, Belut laut selalu setia pada pasangannya.

Belut laut juga memakan ikan yang lebih kecil atau setara dengan Belut laut.

Belut laut juga jarang ditemukan karena bersembunyi di tempat yang gelap sampai Belut laut itu tidak terlihat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar